Jumat, 18 April 2014

Resep Membuat Chocolate Cookies

 Kue yang lezat ini pasti membuat orang dirumah ketagihan, ayoo buat dirumah yaa..resep ini dipersembahkan oleh avivamentoemilagres dengan penuh suka cita.


Button chocolate cookies okeee

BAHAN I:
50 gram Royalkrone Gold Butter Subtitute
75 gram mentega wijsman/golden fern
75 gram margarin


CHOICE:
100 gram gula pasir
100 gram gula bubuk
1/2 sdt garam
1 sdt Ny Liem Vanilla Cream
1 butir telur
gram tulip easymelt, cairkan
330 gram tepung terigu Zireon
1 sdt baking powder
½ sdt baking soda
30 gram susu bubuk



CARA MEMBUAT BUTTON CHOCOLATE COOKIES:
1. Kocok bahan I hingga putih dan mengembang. Masukkan bahan II, kocok kembali hingga tercampur rata.
2. Masukkan bahan III dan bahan IV secara bergantian sambil di aduk dengan spatula hingga rata.
3. Ambil 1 sdt adonan (4 gram) bentuk bulat tekan bagian atasanya dengan menggunakan Chocolate butten
black and white. Letakkan dan susun ke dalam loyang yang telah di olesi margarin . lakukan hal yang sama hingga adonan habis.
4. Panggang dengan suhu 150°C selama + 20 menit hingga matang dan kering. Angkat dan biarkan dingin.
5. Hias dengan White milk chocolate compound yang telah dicairkan, biarkan cokelat mengeras.
6. simpan ke dalam stoples kedap udara.


Selesai deh, kue chocolate cookies sudah jadi ,siap disantap dan kenyang nanti yaa..hehe...Untuk resep berikutnya tunggu updatean dari kita yaaa..

Tidak ada komentar:

Posting Komentar